Tuesday, July 14, 2020

CARA MERANCANG USAHA DI USIA MUDA PADA ERA DIGITAL

TIPS DALAM MERANCANG USAHA DI USIA MUDA PADA ERA DIGITAL

Rabu, 15 Juli 2020

----------------------------

Pada era digital sekarang, kita lebih mudah dalam membuat usaha, dikarenakan jangkauannya yang lebih luas, harga lebih murah, dan lebih mudah (praktis). Awali langkah bisnis sejak muda, sebelum itu saya akan memberitahu sebenarnya banyak pengusaha sukses di belahan dunia yang tergolong masih muda atau masih terlalu dini bahkan kesuksesan dapat di usia balita. 

Di tips yang akan saya berikan kali ini dibagi menjadi 4 macam, yaitu :


1.) Mindset : 
    - Mempunyai mindset yang baik
    - Tidak Egois
    - Semua bisa dipelajari dan bisa dilatih
2.) Mencari produk dan memilih bisnis :
    - Membuat list produk
    - Melakukan surfei
3.) Winning formula :
    - Bersungguh sungguh dalam menjalankan usaha
    - Jangan pernah putus asa
4.) Membangun tim :
    - Membuat tim yang kompak
    - Saling merhagai


Selain ada tips awal dari merancang usaha di usia muda pada era digital, berikut juga ada beberapa tips langkah-langkah membuat bisnis :


1. Buat list produk yang kita senangi atau dari hobi kita
2. Buat list produk yang kita pakai
3. Lihat produk yang tren di luar negeri, terlaris, dan terpopuler


Langkah terakhir dalam membuat bisnis yaitu :
1. Menjual produk secara online
2. Jual offline, catat data berapa yang membeli dan menolak
3. Tes dan validasi jujur ke 30 orang


Sekian, terima kasih.

No comments:

Post a Comment